Home » , » Hari Pertama Peserta Pelatihan MTU II

Hari Pertama Peserta Pelatihan MTU II

Written By Reza Fahlevy on Friday, June 7, 2013 | 10:52 AM

SMK Negeri 1 Tanah Jambo Aye di Desa Samakurok itu, memulai Pelatihan Mobile Training Unit (MTU) berlangsung selama 12 hari, dimulai dari tanggal 28 Mei sampai 8 Juni 2013. MTU II yang merupakan Pelatihan untuk pembelajaran kepada siswa/i sesuai dengan Jurusannya masing-masing.

Ketua Panitia, Rahmat Hidayat menjelaskan dalam pelatihan MTU ini pembagian teknisi masing-masing dihadiri tiga teknisi. Azmi Saputra SPd dari SMKN 2 Lhokseumawe dengan mengajarkan materi IT / Informasi Tehnologi untuk Peserta Teknik Komputer dan Jaringan. Untuk Elektonika Struktur pematerinya Samsul Bahri dari SMKN 2 Meulaboh dan pemateri terakhir Ridwan Antin dari SMKN Lilawangsa, Sigli dengan materi listrik instalasi.

Peserta IT

Peserta Elektronika
Pada hari pertama peserta dimulai dengan pengenalan pertama kepada Struktur, dimana menjelaskan mulai dari Nama, Alamat, dll sebagai awal dari pembelajaran, Juga Struktur menjelaskan beberapa materi yang harus dipelajari serta dikuasai oleh peserta MTU.

sumber gambar:
Rahmat Hidayat (document pribadi)
www.smkn1tanjay.blogspot.com

Bagikan Tautan ini? :

0 comments:

Post a Comment